"Dan di antara tanda-tanda (kebesaran)-Nya ialah Dia menciptakan pasangan-pasangan untukmu dari jenismu sendiri, agar kamu cenderung dan merasa tenteram kepadanya, dan Dia menjadikan di antaramu rasa kasih dan sayang"
Maha suci Allah SWT yang telah menciptakan makhluk-NYA berpasang-pasangan. Untuk mengikuti Sunnah Rasul-Mu dalam rangka membentuk keluarga yang sakinah, mawaddah, warahmah. Maka ijinkanlah kami menikahkannya. Ya Allah perkenankan kami merangkaikan kasih sayang yang kau ciptakan diantara putra-putri kami.
The Groom
Yana Andreyanto, A.Md, Tra, ANT-3
Putra Pertama Dari Bapak Ratna Setiyawan & Ibu Siti Handayani.
Dengan segala kerendahan hati kami bermaksud ingin mengundang Bapak/Ibu/Saudara/i sekalian guna hadir dalam acara pernikahan kami yang akan diselenggarakan pada :
Sabtu
September 2023
16
Pukul 08.00 WIB - 09.00 WIB
Bertempat di :
Kediaman Mempelai Wanita
Soka 5 RT/RW 004/011, Brambang, karangawen, Demak.
Awal kami bertemu saat duduk di bangku sekolah menengah pertama (SMP) pada tahun 2009. Semenjak saat itu muncul perasaan suka oleh Yana yang tidak berani diungkapkan. Melanjutkan sekolah yang berbeda cukup sulit untuk Yana melakukan pendekatan. Akan tetapi, hal itu tidak meredupkan usahanya. Yana terus memberikan perhatiannya meskipun dengan jarak jauh. Pendekatan dan perhatian terus dilakukan dari SMP hingga masuk perkuliahan. Sayangnya, Dhani tidak pernah menghiraukan usahanya dan menganggap teman biasa. Hingga suatu ketika pada tahun 2016 kami dipertemukan kembali di salah satu acara dan Yana memberanikan diri untuk mengungkapkan perasaannya. Semenjak saat itu kami memutuskan untuk menjalin ikatan dan komitmen bersama.
Lamaran
2023
Tidak mudah bagi kami menjalani hubungan selama 7 tahun lamanya. Ibarat kapal yg sedang berlayar dihantam ombak, kehujanan dan kepanasan. Syukur alhamdulillah kami dapat melaluinya meskipun dengan keadaan yg tidak mudah. Dengan keberanian dan kemantapan hati, alhamdulillah pada Bulan April 2023 kami melaksanakan acara lamaran.
Menikah
2023
Dengan niat baik acara pernikahan akan kami gelar pada Bulan September 2023. Mohon doa dari teman-teman agar kami dapat melangsungkan acara tersebut dengan lancar. Terima kasih.
Our Gallery
Kehadiran anda merupakan hadiah terindah. Namun, apabila anda hendak memberikan tanda kasih kepada kami, dapat melalui fitur di bawah ini.
Demi keamanan dan kenyamanan bersama, para hadirin undangan dihimbau untuk memenuhi beberapa peraturan berikut:
Filter Instagram
Bantu kami mengabadikan momen-momen bahagia di acara pernikahan kami dengan Instagram Filter di Stories, Save Filter yang telah kami sediakan dan Jangan Lupa Tag ya ❤
Mohon maaf untuk undangan ini hanya bisa di akses melalui HANDPHONE,
Sialahkan gunakan HANDPHONE kaka untuk mengakses undangan digital ini
Terima Kasih